Kamis, 19 Maret 2015

CONTOH BAB PENDAHULUAN LAPORAN PRAKERIN SMK


BAB I
PENDAHULUAN

1.1             LATAR BELAKANG

Pelaksanaan Praktek Kerja Iindustri ( PRAKERIN ) sebagai perwujudan kebijaksanaan dari “ LINK AND MATCH “ dalam prosesnya dilaksanakan pada dua tempat yaitu di sekolah dan di dunia usaha / industri, upaya ini dilaksanakan dalam rangka peningkatan mutu tamatan Sekolah Menengah Kejuruan ( SMK ) dalam mencapai tujuan revansi pendidikan dengan tuntunan kerja.

Harapan utama dari kegiatan penyelengggaraan praktek di dunia usaha / industri, siswa akan memiliki ethos kerja yang meliputi kemampuan kerja, motivasi, kreatifitas, hasil pekerjaan yang berkualitas, disiplin waktu dan kerajinan dalam bekerja.

Untuk mengetahui perkembangan dan kegiatan siswa maka dibuatlah laporan kegiatan siswa selama Praktek Kerja Industri ( PRAKERIN ) , disamping itu agar bisa membedakan antarab lingkungan sekolah dengan lingkungan di dunia usaha / industri.

1.2             RUMUSAN MASALAH
1.      Apa yang dimaksud dengan pelayanan prima ?
2.      Apa yang dimaksud dengan prinsip mengenal nasabah ?
3.      Apa yang dimaksud dengan Nasabah ?
4.      Apa yang dimaksud dengan Bank ?








                                               

                                                                                                1
                                                                                               






1.3 DASAR HUKUM
Melihat kenyataan diatas, DIKMENJUR menetapkan strategi operasional yang berdasarkan pada kebijakan “ LINK AND MATCH “ ( Kesesuaian dan kesepakatan ). Departemen Pendidikan dan kebudayaan dalam model penyelenggaraan pendidikan sistem ganda, pelaksanaannya sesuai dengan pendidikan nasional Peraturan Pemerintah ( PP ) no.20 Tahun 1990 tentang pendidikan menengah, PP No. 39 Tahun 1992 tentang pendidikan nasional kemendikbud no. 080 / v / 1992 tentang Sekolah Menengah Kejuruan SMK dan kepmepmendikbud No.080 / V / 1993 tentang kurikulum Sekolah Menengah Kejuruan  (SMK ) 
       

1.4 TUJUAN PRAKERIN

Tujuan Praktek Kerja Industri ( prakerin ) adalah sebagai berikut :
1.      Meningkatkan, memperluas dan memantapkan keterampilan yang membentuk kemampuan siswa sebagai bekal untuk memasuki lapangan kerja yang sesuai dengan program study yang dipilihnya.
2.      Menumbuhkan kebanggaan dan memantapkan sikap propesional yang diperlukan siswa untuk memasuki lapangan kerja nsesuai dengan bidangnya.
3.      Meningkatkan pengenalan siswa pada aspek – aspek usaha yang potensial dalam lapangan kerja
4.      Memberikan kesempatan kepada siswa untuk memasyarakatkan diri pada suasana lingkungan kerja yang sebenarnya.
5.      Meningkatkan, memperluas dan memantapkan proses penyerapan teknologi baru dari lapangan kesekolahan dan sebaliknya.
6.      Memperoleh, dan mengembangkan kesesuaian pendidikan










2


                                                                                                                                         

                 
                                                     
1.5MANFAAT PRAKERIN
a.     Manfaat bagi siswa
ü  Dapat mengetahui situasi dunia kerja yang sesungguhnya.
ü  Bisa menerapkan ilmu yang didapat dari sekolah di dunia nyata.
ü  Mendapatkan pengalaman yang sangat berharga.
ü  Melatih siswa menjadi pribadi yang mandiri.
b.     Manfaat bagi sekolah
ü  Terwujudnya kurikulum dan visi misi Sekolah Menengah kejuruan.
ü  Adanya kerjasama yang menguntungkan antara pihak sekolah dan pihak Dunia Usaha.
ü  Terwujudnya kebijakan “ LINK AND MATCH “
c.      Manfaat bgi DU / DI
ü  Terbantunya beban kerja di lingkungan perusahaan.

1.6TUJUAN PEMBUATAN LAPORAN PRAKERIN
1.      Sebagai bukti penulis telah melaksanakan Praktek Kerja Industri ( PRAKERIN )
2.      Sebagai dokumen
3.      Sebagai pengetahuan antar teori dan prakte



















3





1 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts